PROCESSOR

Hai temen - temen , kita jumpa lagi ya ..heheheh
sebelumnya saya mau minta maaf kepada para pengunjung karna admin tidak melakukan update ke blog ini untuk memasukan postingan baru. hal ini di karena kan , banyaknya tugas sekolah yang menumpuk sob, jadi awak tak sempat mengupdate . hehehe ...

oke langsung aja , pada postingan kali ini saya akan membahas mengenai processor sob. Ini merupakan The next study yang di berikan oleh guru saya yaitu PROCESSOR.

PROCESSOR adalah disebut juga sebagai otak komputer sob karna dia bertugas untuk mengolah data pada sebuah komputer agar dapat berjalan secara maksimal komputer tersebut. Kalau tidak ada Processor komputer tidak akan dapat beroperasi bahkan gak akan bisa hidup dan berjalan dengan baik karna dia gak bisa mengolah data pada komputer.

ada beberapa merk processor yaitu

  1. AMD,
  2.  INTEL, 
  3. APPLE, 
  4. CYRIX, 
  5. VIA, 
  6. IBM, 
  7.  IDT


Sejarah perkembangan Processor
Dimulai dari sini sob :

1971: 4004 Microprocessor
Pada tahun 1971 munculah microprocessor pertama Intel, microprocessor 4004 ini pertama digunakanpada mesin kalkulator busicom. Pada penemuan ini maka terbukalah jalan untuk memasukan kecerdasan buatan pada benta mati

Intel 8008 merupakan sebuah microprocessor terdahulu yang dirancang dan dibuat oleh Intel, dan diproduksi pada bulan april tahun 1972. It was originally commissioned dari Computer Terminal Corporation untuk digunakan pada terminal yang dapat diprogram ulang (programmable terminal) Datapoint 2200, tetapi karena chip terlambat(delivered late) dan tidak memuaskan kemampuannya menurut CTC, sehingga chip tidak digunakan padat 2200. Sebuah kesepakatan antara Intel dan CTC mengijinkan Intel untuk memasarkan kepada pelanggan lain.
Set perintah dari 8008 dan menyusul CPU Intel CISC berdasarkan rancangan milik CTC.
The chip (limited by its 18 pin DIP packaging) had a single 8-bit bus and required a very large amount of external logic to support it. Sebagai contoh, Alamat 14-bit , which could access 16K bytes of memory, needed to be latched by some of this logic in an external Memory Address Register (MAR). It could access 8 input ports and 24 output ports.
Versi awala dari 8008 berjalan pada 0.5 MHz, lebih lambat 0.8 MHz. Meskipun lebih lambat dalam hal melakukan perintah per detiknya dari 4-bit Intel 4004 and Intel 4040, sebuah fakta bahwa 8008 memproses delapan bit data sekali dan secara signifikan dapat mengakses lebih banyak RAM sesungguhnya memberikan 3 sampai 4 kali kekuatan sebenarnya dari chip 4-bit.
Sangat baik untuk digunakan pada pengontrol dan terminal CRT ( controller and CRT terminal) , tapi hal tersebut terlalu sulit untuk digunakan most other tasks. A few early computer designs were based on it, but most would use the later and greatly improved Intel 8080 instead



1974 : 8080 Microprocessor

menjadi otak komputer yang bernama Altair,yang pada saat itu terjual sekitar 10.000 dalam 1 sebulan. Microprocessor ini juga adalah hasil dari produksi intel yang  dirilis pada April 1974 dan berjalan pada 2 MHz, dan pada umumnya dianggap menjadi rancangan prosesor mikro (microprocessor) pertama yang benar-benar dapat digunakan (bermanfaat).




1978 : 8086-8088 Microprocessor
merupakan sebuah chip mikroprocessor 16bit rancangan intel pada tahun 1978 yang membangkitkan penggunaan arsitektur. tidak lama kemudian, intel 8088 diperkenalkan dengan bus 8-bit external, yang memungkinkan penggunaan chipset yang murah. 8086 dan intel 8085 dengan set registar yang mirip, tetapi dikembangkan menjadi 16bit. "BUS INTERFACE UNIT" memberrikan rangkaian intruksi ke "Execution Unit" melalui sebuah prefect queue 6 byte, jadi pemberian dan pelaksaan dilakukan bersamaan sebuah untuk pipelining primitif ( intruksi 8086 bervariasi dari 1 sampai 4byte.




1982 : 286 Microprocessor
mikroprosesor 16-bit, yang dibuat oleh Intel Corporation menggunakan mikroarsitektur Intel x86 Prosesor ini merupakan prosesor pengganti prosesor Intel 80186 dan Intel 80188.Sistem yang menggunakan processor ini lebih ceat dari dibanding pendahulunya, karena memang processor ini efisien dan eksekusi. Menurut Intel, processor Intel 8086 dan Intel 8088 membutuhkian 12 siklus detak (clock cycle) untuk melakukan suatu intruksi, tetapi processor ini dapat melakukannya dalam 4,5 siklus detak. Selain itu, processor ini pun dapat menangani data hingga 16-bit pada satu waktunya, sehingga kekuatan pemprosesan proccessor ini jauh jika dibandingkan dengan pendahulunya. 


Processor jenis baru yang mampu menangani berbagai jenis data sepeti suara, bunyi, tulisan tangan dan foto. 
Prosesor Pentium generasi pertama, yang memiliki nama kode i586, P5, atau 80586 memiliki kecepatan 60 MHz dan 66 MHz. Prosesor ini dipaketkan pada paket Pin-Grid Array 273-pin yang ditancapkan pada Socket-4. Prosesor ini dibangun dengan menggunakan teknik manufaktur Bipolar CMOS 800 nanometer. Karena ada 3100000 tabung vakum di dalamnya (sekarang digantikan fungsinya oleh transistor yang berukuran sepermiliar meter), prosesor ini pun terlihat bongsor karena untuk menetralisir panas yang dihasilkan diperlukan komponen tambahan. Akibatnya, prosesor ini hanya tersedia sebentar saja di pasaran. Prosesor ini pun menggunakan tegangan operasi yang sangat besar 5 volt, yang menyebabkannya ia boros daya (hingga 16 Watt), dan tentunya panas yang berlebih
Nama ProsesorIntel Pentium
PembuatIntel Corporation
Diperkenalkan19 Oktober 1992;
Dirilis tanggal 22 Maret 1993
Nama kode prosesorP5, 80586, atau i586
Jumlahtransistor3,100,000 transistor
Frekuensi KecepatanGenerasi pertama: 60 MHz dan 66 MHz;
Generasi kedua: 75-100 MHz;
Generasi kedua versi baru 120 MHz dan yang di atasnya.
Kecepatan bus50 Mhz, 60 Mhz, dan 66 MHz
Proses produksiGenerasi pertama: 800nanometer (0.8mikron);
Generasi kedua: 600 nanometer;
Generasi kedua versi baru: 350 nanometer.
Ukuran cache Level 116 KB (8KB instruction cache + 8KB data cache)
Ukuran cache Level 2Antara 256 KB hingga 1024 MB on-board (COAST/cache-on-a-stick).
Tipe cache Level 2Two way associative; write-back
UkuranRegister32-bit
Address bus eksternal64-bit
MemoryAddress bus32-bit, sehingga dapat mengalamati 4 gigabytes
Teganganoperasi5 Volt (generasi pertama); 3.465 Volt, 3.3 Volt, 3.1 Volt, 2.9 Volt (generasi kedua)
Paket ProsesorPin-Grid Array 273-pin;Staggered Pin-Grid Array 296-pin
Interkoneksi dengan motherboardSocket-4
Fitur manajemen dayaSMM (System Management Mode)


1995 : Intel Pentium Pro Processor
Processor yang dirancang dan digunakan pada aplilkasi server dan workstation.yang dibuat untuk memprosese data secara cepat, processssor ini memiliki 5,5 juta transistor yang tertanam. Chip pentium Pro sangat unikjika dibandingkan dengan processor lainnya karena kontruksinya yang sama sekali berbeda.Intel Pentium Pro menggunakan kontruksi Multi-Chip Module (MCM) , berbeda dengan pentium MMX yang hanya menggunakan kontruksi Single-Chip Module (SCM). Kontruksi MCM ini disebut oleh Intel sebagai PGA Dual- Capacity.




Processor Intel Pentium II merupakan Processor yang menggabungkan Intel MMX yang dirangcang khusus untuk mengola data Video , audio, dan grafik secara efisien. terdapat 7,5 juta transistorterintegrasi didalamnya sehingga dengan processor ini pengguna PC dapat mengelola berbagai data dan menggunakaninternet dengan lebih baik.




sebenernya Intel pentium II sama seperti Intel pentium pro yang dilengkapi dengan teknologi MMXyang diluncurkan pertama kali pada Mei 1997, sebelum diberi nama Pentium II, processor ini dikenal dengan codename klamath.


Processor yang dibuat untuk kebutuhan pada aplikasi server. Intel saat itu ingin memenuhi strateginya yang ingin memberikan sebuah processor unik untuk sebuah pasar tertentu.







Processor Intel Celeron merupakan processor yang dikeluarkan sebagai processor yang ditujukan untuk pengguna yang tidak terlalu membutuhkan kinerja processor yang lebih cepat bagi pengguna yang ingin membangun sebuah system computer dengan budget (harga) yang tidak terlalu besar. Processor Intel Celeron ini memiliki bentuk dan formfactor yang sama dengan processor Intel jenis Pentium, tetapi hanya dengan instruksi-instruksi yang lebih sedikit, L2 cache-nya lebih kecil, kecepatan (clock speed) yang lebih lambat, dan harga yang lebih murah daripada processor Intel jenis Pentium. Dengan keluarnya processor Celeron ini maka Intel kembali memberikan sebuah processor untuk sebuah pasaran tertentu.






Processor untuk type  Desktop dan digunakan pada orang yang ingin kekuatan yang lebih dari komputer yang ia miliki, memiliki 2 buah core dengan konfigurasi 2.4 GHz , 8Mb L2 cache ( sampai dengan 8Mb yang dapat diakses tiap core) 1.06 GHz Front-side bus, dan thermal desigh power ( TDP ).








Produktif 
XTKJ 4

 
      




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

jawablah dengan hati nurani mu